Kini, pelaku dan barang bukti telah diamankan di Mapolres Bangka Barat untuk proses hukum lebih lanjut. Kepolisian juga mengimbau masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan, terutama saat berkunjung ke tempat wisata, dengan tidak meninggalkan kendaraan maupun barang berharga tanpa pengawasan.
Pelaku Pencurian Motor di Mentok Terancam 5 Tahun Penjara
Redaksi 252 min baca














